apakah free fire boros kuota ini jawabannya yang mengagetkan dibanding game online lain
apakah free fire boros kuota ini
jawabannya yang mengagetkan dibanding game online lain
apakah free fire boros kuota ini jawabannya yang mengagetkan dibanding game online lain |
apakah free fire boros kuota - selamat pagi
teman-teman survivor, pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai game
yang sedang naik daun dikalangan gamer yakni game free fire. akan tetapi kali
ini saya akan sedikit membahas berbeda dengan yang lain jika dulu saya pernah
cara mendapatkan booyah dengan mudah pada game free fire, cara mengalahkan
pengguna m79, dan terakhir kali saya membahas mengenai cara mengalahkan para
kalengers. pada kesempatan kali ini saya akan membahas mengenai apakah game free
fire boros kuota atau tidak?.
kenapa saya membahas hal ini karena ada yang
bertanya-tanya, apakah main game online boros kuoata?, apakah game free fire
hemat kuota gak saat main?, borosan kouta mana main game pubg dengan free
fire?. oleh karena itu untuk menjawab pandangan anda tersebut saya akan
memberikan jawabannya.walaupun berbasis game online seperti game mobile legend,
pubg, point blank. dota2 game free fire masih lebih hemat.
hati-hati game boros kouta namun bikin
ketagihan free fire
Mungkin pandangan anda sebenarnya tidak
sepenuhnya salah bahwa bermain game free fire boros kouta namun itu hanya
ketika anda mendownload pertama kalinya ketika mendownload game dan datanya.
kenapa demikian karena ukuran data game ini bisa mencapai 600 Mb keatas yang cukup
besar bukan. namun jika dibandingkan dengan pesaingnya yang lain ukuran game
free fire masih sangat kecil. jika anda tidak ingin mendownloadnya namun masih
ingin memainkan game free fire solusinya hanya satu anda dapat meminta kirim
data gamenya dari teman anda menggunakan shareit.
Ternyata game free fire tidak boros kouta
iya itu untuk pendownload data gamenya memang
boros kuota. namun jika untuk memainkan game ini sangat hemat kouta. kenapa
saya katakan sangat hemat koouta karena saya juga pemain game ini dan melakukan
uji coba. dari hasil percobaan saya
bahwa dalam 1 kali main sampai anda booyah atau diakhir permainan
sekitar 15 menit sampai 30 menit paling lama kouta yang dibutuhkannya hanya
sekitaran 8 sampai 15 MB. dan bahkan saya pernah bermain seharian penuh
hanya menghabiskan 100 MB Saja.
nah itu berdasarkan penelitian saya jadi
dapat kita kan game ini hemat kouta. dan dapat dipastikan game free fire
tidaklah boros kouta sebagaimana dengan pendapat anda yang mengatakan bahwa
game free fire boros kouta. game ini bukanlah boros kouta namun boros bateri .
tau sendiri kan kalau bermain game online itu memakan bateri cukup besar
apalagi anda akan bermain dengan 50 orang lebih dalam satu server yang memakai
koneksi internet. ditambah lagi anda menghidupkan voice chat yang akan menambah
pemakaian bateri. dan yang paling utama ialah ketika anda bermain game free
fire untuk mematikan semua aplikasi yang masih berjalan ataupun anda matikan
terlebih dahalu hp anda barulah dihidupkan lagi dan mulai bermain.
Akhir kata saya ucapkan terima kasih karena
telah berkunjung ke blog saya ini. Untuk pembahasan mengenai game free fire
boros kuoata atau tidak cukup sampai disini dahulu. Kalau anda ingin tahu cara
menghindari dan mengalahkan mobil pada game free fire berikut ini tipsnya cara menghindari dan mengalahkan mobil