53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH


53
REKOMENDASI TEMPAT WISATA LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK
INGIN PULANG KE RUMAH



Lampung
Selatan adalah kota atau kabupaten dan daerah yang kaya akan seni dan budaya.
Masyarakat Lampung Selatan Lampung juga sangat ramah dan bersahabat. Di Lampung
Selatan Lampung terdapat banyak sekali potensi wisata seperti wisata air
terjun, wisata pantai, wisata pulaunya yang indah, wisata gunung bahkan wisata
kuliner lampung yang khas. baiklah berikut ini rekomendasi wisata dari saya
buat anda yang ingin berkunjung ke lampung selatan.


wisata
Pantai Lampung Selatan



1.
Pantai Pasir Putih


53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pantai
satu ini menjadi pilihan utama untuk rekreasi keluarga, sebab letaknya tidak
begitu jauh dari kota Bandar Lampung. Kira – kira 20 km, atau jika dihitung
secara waktu membutuhkan sekitar 20 menit perjalan menuju wisata Pantai Pasir
Putih ini. Jelas sekali seperti dengan namannya, Pantai ini menyuguhkan
hamoaran pasir putih yang luas yang bisa memanjakan mata.


2.
Pantai Alau-Alau
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Adapun
alamat lengkap Alau-alau Boutique Resort Hotel ini yaitu berada di Jalan Sinar
Laut Nomor 81, Desa Ketang, Way Urang, Kalianda, Lampung Selatan.


3.
Pantai Slimpuyang
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Lokasi:
Sidomulyo, Lampung selatan, Lampung.


4.
Grand Elty Krakatoa Resort Kalianda
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Grand
Elty Krakatoa Resort merupakan pantai sekaligus penginapan yang sudah dikelola
secara profesional oleh perusahaan milik Bakrie. Di tempat ini bisa diadakan
bermacam-macam kegiatan dari meeting sampai lihat-lihat pantai. Lokasinya masih
satu jalur dengan Pantai Bagoes dan Pantai Embe. Pengunjung yang ingin
berkunjung ke objek wisata ini harus menyediakan uang lebih tentunya. Untuk
piknik dan berenang, tempat ini kurang recommended, tapi bagi yang ingin
mendapatkan penginapan bagus, Grand Elty Krakatoa Resort ini bisa menjadi
solusinya.


5.
Pantai Marina Kalianda
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH




Pantai
Marina di Lampung Selatan merupakan salah satu pantai dengan pemandangan yang
cukup bagus dan sangat cocok untuk fotografer.


6.
Pantai Indah Krakatoa Lampung Selatan
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



pantai
indah krakatoa Tidak jauh dari Pantai Bagus, sebelum mencapai Pantai Embe, akan
kita jumpai sebuah pantai lagi di sebelah kiri jalan, pantai tersebut adalah
Pantai Indah Krakatoa. Di sepanjang Merak Belantung menuju Grand Elty Krakatoa
memang banyak sekali pantai yang bisa dikunjungi dan tinggal pilih saja. Secara
umum, pemandangan pantainya pun sama dan kondisi pasirnya pun sama dengan pantai-pantai
lain di Merak Belantung.


7.
Pantai Embe (Merak Belantung) Kalianda
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Masih
satu jalur dengan Pantai Bagos, dan masih satu pengelola juga yaitu Grand Elty,
ada Pantai Embe, yaitu singkatan dari Pantai Merak Belantung. Pantai Embe masih
mirip-mirip dengan Pantai Bagus karena lokasinya memang ada di kawasan yang
sama dan masih satu manajemen juga. Hanya saja, fasilitasnya memang lebih
lengkap dibandingkan dengan Pantai Bagoes. Pantai Embe letaknya lebih jauh
dibandingkan dengan Pantai Bagoes, dan bisa menggunakan ojek untuk menuju
pantai ini.


8.
Pantai Bagoes Kalianda
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Tempat
wisata ini sangat mudah dijangkau karena lokasinya memang tidak jauh dari jalan
lintas Sumatera. Untuk pengunjung yang datang dari Bakauheni bisa menggunakan
bis jurusan Rajabasa dan turun di pertigaan yang mau ke arah Grand Elty
Krakatoa Resort. Dari pertigaan ini traveler bisa jalan kaki atau menggunakan
jasa ojek. Banyak ojek yang mangkal di pertigaan Merak Belantung ini.


9.
Pantai Kahai (Kahai Beach) Lampung Selatan
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pantai
Kahai yang terletak di Kecamatan Rajabasa ini merupakan pantai yang dilengkapi
dengan berbagai permainan anak anak seperti carousel, bebek-bebekan, dan
permainan lainnya.


10.
Pantai Guci Batu Kapal Rajabasa Lampung Selatan
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Di
pantai ini pengunjung dapat melihat batu karang yang berbentuk seperti kapal,
itulah mengapa disebut sebagai Pantai Guci Batu Kapal. Lokasinya satu deretan
dengan pantai-pantai di Daerah Rajabasa, Lampung Selatan.


11.
Pantai Canti Indah Lampung Selatan
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Tidak
jauh dari Dermaga Canti, tempat untuk menuju Gunung Krakatau, ada sebuah pantai
cantik yang asyik untuk bermain-main anak, yaitu Pantai Canti Indah. Pasirnya
sangat lembut sehingga nyaman untuk mandi di pantai ini.


12.
PANTAI TANJUNG TUA
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Tanjung
tua berada didusun sukaramai, bakauheni lampung selatan. berjarak sekitar 10-12
km dari pelabuhan bakauheni dari kalianda 38-42 km, sedangkan dari kota bandar
lampung sendiri berjarak 70-75 km.


13.
Pantai Batu Alif
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



berlokasi
di kayu tabu, Lampung Selatan, Kabupaten
Lampung Selatan, Lampung.


14.
Pantai Ketang
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Tempat
wisata gratis yang satu ini berada di daerah Way Urang, Kalianda, Lampung
Selatan. Lokasinya satu arah dengan Alau-alau Boutique Resort, dan berada
persis ada di pinggir jalan. Pengunjung dapat dengan bebas masuk ke pantai ini
dan juga berfoto-foto sepuasnya. Banyak pengunjung yang mengambil foto
prewedding di sini karena batu karangnya yang keren dengan latar belakang
gunung yang mempesona.


15.
Pantai Tapak Kera
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pantai
yang terletak di Merak Belantung, Kalianda, Kabupaten Lampung Selatan, ini
merupakan salah satu dari beberapa pantai terbaik yang ada di kawasan ini.
Maka, tak mengherankan jika kawasan ini selalu didatangi oleh masyarakat
sebagai lokasi berlibur, meskipun jalan yang digunakan untuk datang berkunjung
ke lokasi ini cukup susah dan sulit. Pantai yang berair biru bening dengan
ditemani oleh batu-batu karang memang membuat suasana menjadi terasa lain.
Penamaan Tapak Kera sendiri bukan tanpa alasan, hal ini karena kawasan pantai
yang satu ini merupakan lokasi dimana kera-kera hidup dan bermain serta
beristirahat. Hal tersebutlah yang membuat kawasan ini dinamai sebagai tapak
kera oleh masyarakat sekitar.


16.
Pantai Wartawan
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pantai
Wartawan menawarkan pemandangan laut lepas serta pulau-pulau yang ada di
sekitar Anak Gunung Krakatau. Salah satu sisi pantai ini terdapat lokasi yang
bernama Gunung Botak. Di kaki gunung tersebutlah terdapat sumber air panas
dengan suhu 80-100 derajat celcius. Bukit Gunung Botak ini kebetulan berada di
kawasan pasang surut air laut.


17.
Pantai Suak
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pantai
Suak, pantai cantik di desa Suak, kecamatan Sidomulyo. Pantai Suak kondisinya
relatif masih alami dan sepi. Selain berenang, memancing dan bermain kayak
traveler bisa pula menyewa perahu untuk menyambangi Anak Gunung Krakatau. Meski
belum begitu populer namun di sekitar Pantai Suak ini sudah ada resor mewah
bernama Suak Sumatera Resort yang siap menawarkan aneka paket wisata seru di
pantai Suak dan sekitarnya.


18.
Pantai Sebalang
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pantai
ini secara administratif terletak di wilayah Tarahan, Katibung atau berjarak
sekitar 40 km arah selatan kota Bandar Lampung. Pantai Sebalang punya pasir
putih dengan pepohonan yang agak menjorok ke tengah laut. Pohon-pohon tersebut
menjadi objek foto yang keren apalagi diambil saat senja dimana cakrawala mulai
berubah menjadi jingga. Inilah salah satu spot sunset terbaik yang ada di
Lampung Selatan.


wisata
pulau nan indah lampung selatan suasananya romantis



19.
Pulau Sebesi
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pulau
Sebesi bisa traveler akses dengan perahu dari Dermaga Canti. Di dalam pulau
seluas 1600 Ha ini sudah dibangun berbagai cottage untuk menginap. Dari pulau
ini traveler sudah bisa melihat Anak Gunung Krakatau dengan jelas. Selain
suguhan utama berupa pemandangan gunung yang legendaris tersebut di Pulau
Sebesi ini traveler juga bisa melakukan aktivitas lain seperti berenang dan
snorkelingan.


20.
Pulau Sebuku
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pulau
Sebuku sendiri berada diantara pulau Sebesi dan Dermaga Canti. Pulau ini
dikenal dengan pantainya yang berpasir putih dan bersih serta ombaknya yang
tenang. Jika mau menyeberang ke pulau ini traveler bisa menumpang perahu dari
dermaga Canti yang terletak di desa Canti, kecamatan Rajabasa, Lampung Selatan.


21.
Pulau Anak Krakatau
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pulau
Anak Krakatau 6°6′0″LS,105°25′0″BT, adalah sebuah pulau volkanik kecil, yang
muncul di antara Pulau Sertung dan Pulau Rakata Kecil pada tahun 1928, di
tempat yang dulunya adalah pantai.


22.
Pulau Condong
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pulau
Condong memiliki bentuk layaknya mangkok yang terbalik. Menariknya, di keempat
sudut pulau ini menawarkan pemandangan alam yang menawan. Dari sisi utara,
Pulau Condong memiliki pantai yang dangkal dengan hamparan pasir putih dan
ombak yang tidak terlalu tinggi. Alamat: Desa Tarahan, Kecamatan Katibung,
Lampung Selatan.


23.
Pulau Mengkudu
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



lokasi
pulau ini berada di desa Totoharjo, Bakauheni, Kabupaten Lampung Selatan,
Lampung.


24.
Pulau Mundu
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pulau
Mundu Desa Berundung Kecamatan Ketapang Lampung Selatan.


25.
Pulau Sekepel
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Pulau
Sekepel ini tidaklah luas, dalam hitungan menit bisa mengelilingi pulau ini
dengan jalan kaki, karena ukuran kecil, oleh karena itu disebut pulau sekepel.


26.
PULAU Umang-Umang
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



untuk sekarang informasinya belum saya dapat bagi anda yang pernah kesini silahkan tulis dikolom komentar.


cuma ada di lampung selatan wisata
unik yang akan membuat anda terpana



27.
Anak Gunung Krakatau
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Siapa
yang tak mengenal dengan nama Gunung Anak Kratau, salah satu gunung berapi
aktif yang ada di Indonesia. Aktifitas dari gunung yang satu ini bisa dikatakan
merupakan salah satu gunung yang paling aktif. Namun, dibalik kengerian yang
dimilikinya anak gunung kratau ini memiliki sisi keindahan yang tak bisa kita
lewatkan. Karena kengerian yang dimilikinya justru membuat kawasan wisata ini
cukup banyak di kunjungi olah wisatawan. Lokasi wisata anak gunung kratau
merupakan salah satu tempat wisata yang dikunjungi turis asing. Mereka
penasaran dengan kondisi dan kemegahan serta kengerian anak gunung kratau.
Banyak sekali wisatawan yang memberanikan diri untuk mendekat dan melihat
gunung yang satu ini. Pada dasarnya banyak sekali aktifitas yang bisa kita
lakukan di sekitar kawasan anak gunung kratau ini. Selain kita bisa mendaki
meskipun tidak dapat sampai ke puncak, kita juga bisa melakukan kegiatan
seperti snorkling maupun diving di laut yang mengelilingi gunung ini.


28.
Menara Siger
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Menara
yang mengusung konsep mahkota tradisional perempuan Lampung ini terletak di
sebuah bukit yang ada di dekat Pelabuhan Bakauheni. Bangunan yang sekaligus
menjadi identitas Lampung ini tidak boleh traveler lewatkan apalagi kalian
memasuki daerah ini lewat pelabuhan Bakauheni, praktis menara Siger bisa
dilihat dengan jelas.


29.
Masjid Kubah Intan
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Nama
unik dari masjid ini sendiri merujuk pada bentuk kubah masjid yang berbeda
dengan masjid lainnya yang berbentuk setengah bola. Masjid Kubah Intan punya
kubah berbentuk intan berwarna biru cerah. Pemandangan masjid ini kian merekah
saat malam tiba dengan bantuan pencahayaan yang indah. Masjid Kubah Intan
sangat mudah ditemukan karena posisinya berada di Jalan Lintas Sumatera di
pusat Kota Kalianda.


30.
Dermaga Bom Kuliner Kalianda
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Dermaga
Bom yang merupakan Pusat Pelelangan Ikan di Kalianda Lampung Selatan, kini
telah menjadi pusat Kuliner Kalianda. Karena tempatnya yang menarik, tempat ini
sering dijadikan tempat untuk berfoto-foto ria anak-anak muda.


31.
Taman Nasional Way Kambas
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Sangat
cocok sekali untuk berlibur bersama keluarga, karena disana bisa melihat
langsung hewan terbesar yang memiliki belalai ini dan hidup di area yang sangat
luas. Berbagai macam hewan langka juga dipelihara disini seperti Harimau
sumatera dan badak sumatera. berbagai atraksi gajah bisa anda nikamti seperti
sepak bola gajah, menaiki gajah, dan lain-lain. untuk bisa sampai ke lokasi
bisa di tempuh sekitar 2 Jam dari kota bandar lampung.


32.
Slanik Waterpark
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Mungkin,
bisa dikatakan bahwa Slanik Waterpark ini merupakan Taman Impian Jaya Ancol
yang ada di Lampung. Tempat wisata air yang terletak di Jl. Raya Karang Anyar,
Karang Turi, Jati Agung, Lampung Selatan, Kabupaten Lampung Selatan, ini memang
tak pernah sepi dengan yang namanya pengunjung.


33.
Taman Kain Inuh Kalianda
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Taman
Kain Inuh merupakan sebuah taman yang ada di pinggiran jalan lintas Sumatera,
dekat dengan Kompleks Pemda Lampung Selatan. Jika kita melewati Jalinsum, dari
Bakauheni persis setelah pertigaan pemda/Masjid Agung Kalianda, di sebelah kiri
jalan ada taman-taman yang cantik, dan ada juga sebuah taman baru, yaitu Taman
Kain Inuh.


34.
Taman Batu Granit
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Taman
Batu Granit ini memang lebih banyak memiliki puncak bebatuan yang bisa kita
naiki. Kawasan wisata yang satu ini memang sudah terkenal sebagai salah satu
surga bagi para geologis dan para pecinta fotografi. Hal ini dikarenakan banyak
sekali bentuk dan jenis batu yang bisa kita temukan di kawasan ini. Apalagi
jika kita menaiki salah satu puncak batu yang ada di kawasan ini maka, kita
bisa melihat keindahan dari taman batu granit ini. Tempat wisata yang berada di
Tanjung Bintang, Lampung Selatan, Lampung, ini tak pernah sepi dengan yang
namanya pengunjung.


35.
WAY PANAS
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Way
Panas yang terletak di desa Merak Batin-Natar, Lampung Selatan. Jaraknya cukup
dekat dari ibukota provinsi Lampung, Bandar Lampung sekitar 19 kilometer atau
bisa ditempuh dengan perjalanan selama 30 menit. Kolam pemandian ini selalu
ramai dikunjungi warga sekitar dan juga traveler dari berbagai daerah.


36.
Way Belerang
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Way
Belerang, pemandian air panas yang terletak di kelurahan Bumiagung, kota
Kalianda. Lokasinya hanya berjarak sekitar 4km saja dai pusat kota dan bisa
dijangkau dengan berbagai macam kendaraan bermotor.


37.
Teluk Nipah
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Teluk
Nipah di Desa Bulok, Kecamatan Kalianda, Lampung Selatan.


wisata
air terjun lampung selatan masih asri yang akan membuat pikiran anda tenang
rileks




38.
Air Terjun Cicurug Lampung Selatan
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Air
Terjun Cicurug terletak di Desa Cugung, Kecamatan Rajabasa, Lampung Selatan.
Air Terjun terletak sekitar 900 meter di atas permukaan laut. Untuk kendaraan
roda dua, kendaraan dapat dibawa ke lokasi air terjun, sedangkan roda 4 harus
diparkir cukup jauh. Jika ditempuh dari Kalianda dibutuhkan waktu sekitar 45
menit menggunakan kendaraan bermotor.


39.
Air Terjun Way Kalam
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Air
Terjun Way Kalam berada di Desa Way Kalam Kecamatan Penengahan Kabupaten
Lampung Selatan. Air Terjun Way Kalam merupakan salah satu air terjun yang ada
di Gunung Rajabasa. Lokasi Air Terjun Way Kalam cukum mudah dijangkau, karena
sudah dikelola oleh Pokdarwis Way Kalam. Kendaraan dapat dititipkan di tempat
parkir yang telah dikelola oleh Pokdarwis.


40.
Air Terjun Way Tayas
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Air
Terjun Rajabasa atau Curug Way Tayas berada di daerah Gunung Rajabasa.

Untuk
mencapai ke Curup ini menggunakan rute yang sama dengan Pantai Wartawan, Pantai
Guci Batu Kapal, Pantai Canti Indah. Di sebelah kiri jalan, sebelum Pantai
Wartawan akan kita temukan Plang Kawasan Wisata Gunung Rajabasa, dari sinilah
pengunjung harus menanjak menuju kawasan air terjun Way Tayas atau Pangkul.


41.
Air Terjun Putri Malu
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Putri
Malu adalah bentuk air terjun yang berkelong seperti malu-malu, untuk
ketinggian air terjunnya sekitar 80 meter dan suasana sekelilingnya di penuhi
pohon dengan di dominasi warna hijau, terbayang kan, gimana sejuknya lokasi
Wisata satu ini? Anda juga bisa menjadikan tempat ini untuk kegiatan seru
lainnya seperti panjat tebing, berkemah, dan trekking.


42.
Air Terjun Rejosari
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



terletak
di Desa Rejosari, yakni satu desa yang berada di kecamatan Natar, Kabupaten
Lampung Selatan, Lampung, Indonesia.


43.
Gunung Rajabasa Lampung Selatan
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Bagi
para pendaki gunung yang ingin mencoba suasana baru, bisa mencoba untuk mendaki
Gunung Rajabasa yang ada di Kabupaten Lampung Selatan. Gunung ini memiliki
ketinggian sekitar 1.281 meter. Waktu pendakian menuju puncak Gunung Rajabasa
sekitar 6-8 jam dan selama pendakian, para pendaki bisa istrirahat di 5 pos
peristirahatan yang telah disediakan.


44.
TELUK KILUAN





Teluk
Kiluan yang terletak di Lampung Selatan ini memang sangat spesial dengan
keberadaan lumba-lumba yang sering kali melompat ke udara dan mengundang para
turis untuk berburu pemandangan yang sangat menarik ini. Tentunya akan sangat
berbeda rasanya ketika Anda berada di sebuah perahu dan menyaksikan sendiri
lumba-lumba yang hidup bebas di lautan berenang di sekitar Anda. Datanglah ke
Teluk Kiluan saat bulan April-September untuk kesempatan yang lebih besar
bertemu langsung dengan lumba-lumba, karena pada bulan-bulan ini cuaca sedang
sangat mendukung.


wisata
kuliner lampung selatan



45.
Rumah Makan Winda
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Alamat
Tempat : jln lintas sumatra Haduyang, Natar, Kabupaten Lampung Selatan,
Lampung, Haduyang, Natar, Kabupaten Lampung Selatan, Lampung 35362, Indonesia.


46.
Simpang Raya II Rumah Makan
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Alamat
Tempat : JL. Lintas Sumatera Km 54, Kedaton, Kalianda, Kabupaten Lampung
Selatan, Lampung 35551, Indonesia.


47.
Restaurant Raja Iga
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Alamat
Tempat : Gg. M.Ali Musa, Muara Putih, Natar, Kabupaten Lampung Selatan, Lampung
35362, Indonesia.


48.
RM Begadang III
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Alamat
Tempat : Jl. Lintas Sumatera Km.27 Branti, Brantiraya, Bandar Lampung,
Kabupaten Lampung Selatan, Lampung 35362, Indonesia.


49.
TAMAN SANTAP PONDOK INDAH
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Alamat
Tempat : Jl. Lintas Timur Sumatera No.197, Merak Batin, Natar, Kabupaten
Lampung Selatan, Lampung 35362, Indonesia.


50. Keten-20



Alamat
Tempat : JL. Kusuma Bangsa, No. 178, Wayurang, Lampung Selatan, Kalianda,
Kabupaten Lampung Selatan, Lampung 35551, Indonesia


51.
Simpang Raya Resto Dan SpBU
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Alamat
Tempat : Jl. Lintas Sumatra, Bakauheni, Kabupaten Lampung Selatan, Lampung,
Indonesia.


52.
Sate Utami Solo
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Alamat
Tempat : Jl. Lintas Timur Sumatera, Merak Batin, Natar, Kabupaten Lampung
Selatan, Lampung 35362, Indonesia.


53.
Rumah Makan Sederhana
53 REKOMENDASI TEMPAT WISATA ANDALAN LAMPUNG SELATAN YANG TREND MEMBUAT ANDA TIDAK INGIN PULANG KE RUMAH



Alamat
Tempat : Ds. Tanjungan, Kec. Katibung, Bandar Dalam, Sidomulyo, Kabupaten
Lampung Selatan, Lampung 35452, Indonesia.

mungkin
sampai disini dahulu untuk wisata di kabupaten lampung selatan. jika ada info
terbaru akan saya update dikemudian hari. selain kabupaten lampung selatan
wisata menarik juga ada di LAMPUNG BARAT.

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel